Natal

Kartu "Terima Kasih" Epifani

Kartu "ucapan terima kasih" ini dapat dibuat dengan cepat dan berfungsi sebagai pengingat hadiah-hadiah yang dibawa orang Majus kepada Yesus.

Bahan yang dibutuhkan:

  • Selembar karton ukuran A5 berwarna biru

  • Selembar kertas cokelat muda ukuran 17 cm x 8 cm (bisa juga menggunakan kertas kado)

  • Tiga lembar kertas berwarna cerah dengan ukuran 5 cm x 3,5 cm

  • Bintang dari stiker berwarna keperak-perakan

  • Pola unta dan orang Majus

  • Gunting, lem, dan spidol

Biskuit Bintang Epifani

Biskuit dibuat sebelum hari Natal untuk digantungkan di pohon Natal atau setelah Natal untuk menandai kedatangan orang Majus mengunjungi Yesus.

Bahan yang dibutuhkan:

  • 100 gram tepung terigu

  • 50 gram gula

  • 50 gram mentega

  • 1 kuning telur

  • Permen

  • Pita Jarum

  • Mangkok besar, ayakan, dan garpu atau pengocok untuk mencampur

  • Nampan pemanggang yang sudah ditutupi kertas minyak

  • Oven

Balon "Ulang Tahun"

Hiasan ini untuk mengingatkan mengapa kita merayakan Natal.

Bahan yang dibutuhkan:

  • Beberapa lembar kertas tebal berwarna-warni dengan ukuran 12 cm x 7 cm

  • Kawat yang dibalut kertas

  • Spidol berwarna metalik

  • Pola berbentuk balon yang terbuat dari karton

  • Gunting, lem, dan pensil

Berburu Kado

Seminggu sebelum hari Natal tiba, Tom memutuskan akan mencari hadiah super istimewa untuk pacarnya. Jadi, dia pergi ke sebuah departement store.

Tom bertanya, "Boleh lihat parfumnya, Mbak?" yang disambut penjaga toko dengan menunjukkan botol tinggi seharga Rp. 500.000,-.

"Agak mahal, ya?" kata Tom sehingga penjaga toko mengambil botol lain yang lebih kecil dengan harga Rp. 300.000,-.

Tom mengeluh, "Hmmm, yang ini masiih kemahalan juga..."

Hiasan Natal Berbentuk Lingkaran

Hiasan ini berfungsi untuk mengingatkan tentang cerita Natal.

Bahan yang dibutuhkan:

  • Kartu Natal bekas yang menunjukkan gambar tempat kelahiran Yesus (Jika Anda tidak bisa menemukan kartu Natal yang cocok, maka Anda harus membeli kartu yang baru)

  • Selembar kertas bundar dengan diameter 10 cm

  • Bahan-bahan untuk hiasan pinggir (kertas krep, kertas tisu, kertas emas, atau stiker berbentuk bintang)

  • Benang katun

  • Pigura berbentuk lingkaran, digunting dari karton dengan diameter 8 cm

  • Gunting, selotip, lem, dan pensil

Ayahku Sinterklas

Desi selalu yakin bahwa ia akan mendapatkan banyak hadiah saat Natal tiba.

"Ibuku kenal Sinterklas secara pribadi," katanya. "Dia bahkan tahu nomor teleponnya, meski jaraknya jauh."

"Wah, bagus dong," kataku. "Pasti Natalmu akan sangat menyenangkan nanti."

"Yeah," katanya. "Sinterklas selalu meninggalkan lebih banyak hadiah di rumahku daripada di rumah-rumah lain."

"Wow, keren. Tapi aneh ya??..." tanyaku

"Soalnya Sinterklasnya tu ayahku"

Kartu Hadiah Natal

Bahan yang dibutuhkan:

  • Selembar karton dengan ukuran A5 (Sesuaikan ukuran kertas atau karton dengan amplop Anda sehingga bisa dimasukkan)

  • Selembar kertas kado dengan ukuran 7 cm x 4 cm

  • Pita tebal, gunting, lem, pensil, penghapus, dan spidol

Cara membuat:

Janji yang Harus Dirahasiakan Maria

Pendahuluan:

Kadang-kadang pada hari Natal kita menyimpan suatu rahasia. Kita hendak mengagetkan seseorang dengan suatu hadiah yang tak diketahuinya. Rahasia ialah sesuatu yang tidak kita ceritakan sampai hal itu terjadi. Sekali hal itu telah diceritakan, maka itu bukanlah rahasia lagi.

Saya akan menceritakan kepadamu tentang sesuatu yang pernah menjadi suatu rahasia. Hal itu terjadi pada zaman dahulu dan sekarang bukan lagi merupakan rahasia sehingga saya dapat menceritakannya kepadamu. Banyak orang yang mengetahuinya sekarang karena hal itu telah ditulis dalam Alkitab supaya setiap orang dapat membacanya.

Cerita Alkitab:

Jauh, jauh sekali, di sebuah kota kecil Nazaret, tinggallah seorang wanita muda yang bernama Maria. Maria sangat mengasihi Allah dan berdoa kepada Dia setiap hari.

Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias (KJ 141)

Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias, diurapi dengan Roh Ilahi,
Kaulah Nabi, Imam, Raja kami, Putra Allah, sempurna dan Ikhlas.

Kau setara dengan Allah Bapa, Takhta sorga Kekal Kaumiliki,
rela turun ke dunia ini, Kau menjadi rendah bagai hamba.

Dala Yordan Engkau dibaptiskan menggenapkan amanat BapaMu;
sampai mati setia dan patuh bagi kami Engkau disalibkan.

Kau terima baptisan Yohanes. Agar kami selamat abadi,
terbenamlah Engkau bagi kami yang ke dalam tubuhMu dibaptis.

Dari maut Engkau dibangkitkan, mahaagung namaMu, ya Tuhan;
dalam Dikau kekal ditemukan hudup baru penuh kesucian.

Pages